Kamis, 14 Agustus 2014

LANGKAH-LANGKAH PEMBUATAN SLIDE MASTER UNTUK PENUNJANG PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS

LANGKAH-LANGKAH PEMBUATAN SLIDE MASTER UNTUK PENUNJANG PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS
1. Buka program Microsoft Power Point, kemudian klik pada menu “View”, pilih “Slide Master” pada kotak layout Master Views.
2. Selanjutnya akan muncul tampilan seperti berikut. Klik Office Theme Slide Master dalam tampilan tersebut, lalu dsaign slide master tersebut otomatis semua slide selanjutnya akan mengikutinya atau sama persis.
       
3. Untuk mempermudah presentasi, buatlah menu-menu untuk untuk mempermudah presentasi.
4. Untuk membuat Halaman Slide Utama atau judul, pindah area kerja anda pada Slide kedua dalam Slide Master.






5. tutupi semua area slide dengan menggunakan Rounded -  Shape.keluar dari mode Slide Master - klik Close Slide Master View pada Toolbar Slide Master.
6. Setelah kembali, akan hanya ada halaman judul, jika kita klik new slide, maka yang muncul adalah slide yang pertama pada mode Slide Master, dan begitu seterusnya.
7. Hyperlink menu-menu dengan cara KLIK menu yang akan di hyperlink. Klik insert – action – hyperlink to (pilih slide/bagian yang dituju) – OK.
8. Untuk menu IN – OUT menggunakan Trigger dan Animations. Pilih semua shape pada lingkaran merah KLIK menu IN – Animations – custom animation – add effect.
9. Kemudian klik kiri segitiga kecil dibagian bawah dari gambar lingkaran merah, kemudian Klik Timing.
10. Kemudian akan muncul tampilan seperti berikut.



11. Klik Trigger kemudian liat gambar dibawah ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar